Hari TBC Sedunia
Angka kesakitan dan kematian Tuberkulosis: Menurut laporan WHO, Indonesia berada dalam daftar 30 negara dengan beban Tuberkulosis tertinggi di dunia dan menempati peringkat tertinggi ketiga di dunia terkait angka kejadian Tuberkulosis. Insidensi tuberkulosis di Indonesia pada tahun 2018 adalah 316 per 100.000 penduduk.Sementara itu sekitar 845.000 penduduk menderita tuberkulosis pada tahun 2018. Beban penyakit tuberkulosis yang tertinggi diperkirakan berada pada kelompok usia 25-34 tahun, deng
Continue Reading